Jakarta – Asyik banget nih, Football Manager 2024 gratis di Epic Games Store. Gamer bisa mengklaimnya hari ini. Periode gratisnya berlaku mulai Kamis (5/9/2024) malam pukul 22.00 WIB. Sebabnya saat ini masih ada dua game PC yang bisa diklaim tanpa biaya, yaitu Fallout Classic Collection dan Wild Card Football. Masa cuma-cuma kedua game tersebut berakhir pada hari ini, 5 September 2024…